DaerahNasionalUncategorized

Wali Kota Bandar Lampung Serahkan Bantuan 5 Unit Mobil Operasional Jenazah ke Petugas Operasional

BandarLampung,Tujuhsatu.Com.

Guna meningkatkan pelayanan kesehatan, Pemerintah Kota Bandar Lampung melalui Walikota Bandar Lampung Hj. Eva Dwiana menyerahkan bantuan 5 unit mobil operasional jenazah kepada petugas operasional dalam hal ini diterima secara simbolis kunci mobil kepada Kepala Satuan Pol PP Kota Bandar Lampung, Ahmad Nurizki Erwandi, S.STP.

Baca Juga :  JASA TIRTA II TEKEN MOU DUKUNG KEGIATAN FLOOD FORECASTING AND WARNING SYSTEM

Penyerahan dilakukan di Halaman Kantor Pemkot Bandar Lampung, Jalan dr Susilo, Sumur Batu, Teluk Betung Utara, Senin (04/09/2023).

Dengan diserahkannya kendaraan operasional ini, Walikota berharap agar pelayanan kesehatan di kota Bandar Lampung dapat lebih baik lagi dan mobil operasional ini diperuntukan bagi warga yang membutuhkan secara *GRATIS/TIDAK DIPUNGUT BIAYA* baik dalam Kota Bandar lampung maupun luar Kabupaten.(HMS)(***)

Baca Juga :  Kegiatan Sosialisasi Operasi Antik Lodaya 2023 Oleh Bhabinkamtibmas Desa linggasari

Berita Terkait

Back to top button
Don`t copy text!